Villarreal belum beranjak dari peringkat-17 dengan 37 poin dari 34 pertandingan, unggul enam poin dari zona degradasi. Terakhir Villarreal bermain imbang 1-1 melawan Real Sociedad. Dengan sisa empat pertandingan lagi, Villarreal butuh dua kemenangan lagi untuk tetap bertahan di La Liga.
Villarreal hanya menelan satu kekalahan dari tujuh laga terakhirnya di La Liga, namun hanya meraih dua kemenangan dan empat imbang.
Performa kandang Villarreal juga kurang meyakinkan, hanya meraih satu kemenangan dari enam laga kandang terakhirnya di La Liga, menelan empat imbang dan sekali kalah.
Belum ada satupun pemain Villarreal yang mencetak 10 gol. Striker Marco Ruben adalah topskor klub dengan 9 gol.
Saat ini Osasuna duduk di peringkat-8 dengan 47 poin dari 34 pertandingan, terpaut satu poin dari zona Eropa. Terakhir Osasuna bermain imbang 1-1 melawan Malaga.
Osasuna hanya meraih satu kemenangan dari lima laga terakhirnya di La Liga, menelan tiga kekalahan dan sekali imbang. Performa Osasuna memang sedang labil belakangan ini.
Osasuna adalah salah satu tim yang mencatat performa tandang terburuk di La Liga. Hingga saat ini Osasuna baru meraih dua kemenangan tandang. Menurut data yang didapat, dari total kebobolan 54 gol, 35 diantaranya tercipta pada laga tandang.
Produktivitas Osasuna adalah yang terendah diantara tim-tim di 10 besar klasemen, dengan koleksi 38 gol dari 34 pertandingan. Belum ada satupun pemain Osasuna yang mencetak 10 gol.
Head 2 Head Skor Villarreal vs Osasuna |
19 Des 2011 : Osasuna 2-1 Villarreal (La Liga) 22 Mei 2011 : Osasuna 1-0 Villarreal (La Liga) 16 Jan 2011 : Villarreal 4-2 Osasuna (La Liga) 31 Jan 2010 : Villarreal 0-2 Osasuna (La Liga) 30 Agt 2009 : Osasuna 1-1 Villarreal (La Liga) 5 pertandingan terakhir Villarreal : 22 Apr 2012 : Real Sociedad 1-1 Villarreal (La Liga) 15 Apr 2012 : Villarreal 1-1 Racing Santander (La Liga) 13 Apr 2012 : Villarreal 2-1 Malaga (La Liga) 8 Apr 2012 : Real Betis 3-1 Villarreal (La Liga) 2 Apr 2012 : Villarreal 0-0 Espanyol (La Liga) 5 pertandingan terakhir Osasuna : 24 Apr 2012 : Osasuna 1-1 Malaga (La Liga) 15 Apr 2012 : Real Betis 1-0 Osasuna (La Liga) 11 Apr 2012 : Osasuna 2-0 Espanyol (La Liga) 7 Apr 2012 : Rayo Vallecano 6-0 Osasuna (La Liga) 1 Apr 2012 : Osasuna 1-5 Real Madrid (La Liga) Prediksi Villarreal vs Osasuna, starting XI :
|
www.tersedunia.blogspot.com
Tidak ada komentar:
Posting Komentar