Dari Sejarah Pertemuan 5X Pertandingan Terakhir Kedua Tim Ini Juventus Lebih Unggul, Juventus Meraih 3X Kemenangan, 1X Hasil Imbang, Dan Hanya 1X Kalah, Sedangkan Inter Milan Hanya Meraih 1X Kemenangan, 1X Hasil Imbang, Dan 3X Kalah. Pada lima pertandingan terakhir Juventus, Juventus belum pernah merasakan kekalahan, mereka meraih empat kemenangan, dan satu kali seri.
Sedangkan Inter Milan juga sedang dalam performa terbaik mereka, mereka belum pernah mengalami kekalahan di lima pertandingan terakhirnya, mereka selalu meraih kemenangan dan kemenangan terakhir mereka atas Sampdoria merupakan kemenangan ke-8 mereka secara beruntun. Di pertandingan terakhir Juventus, mereka meraih kemenangan atas Bologna dengan skor 2-1, dimana gol dicetak oleh Quagliarella, dan Pogba sebelum dibalas oleh Taider
Sedangkan Inter Milan berhasil menang atas Sampdoria dengan skor 3-2, Gol di pertandingan tersebut dicetak oleh Munari, dan Eder bagi kubu Sampdoria sebelum dibalas oleh Milito, Palacio, dan Guarin. Juventus saat ini berada diposisi pertama dengan point 28 dari 10 pertandingan, mereka meraih 9 kemenangan, dan 1 kali dari 10 pertandingan tersebut.
Sedangkan Inter Milan berada di bawah Juventus, yakni posisi ke-2 dengan point 24 dari 10 pertandingan, mereka meraih 8 kemenangan, dan 2 kali kalah. Maka untuk pertandingan Kali ini siapakah yang akan memenangkan pertandingan.
Head to Head :
26 Mar 2012 Juventus 2 - FC Internazionale 0 ( Serie A Italia )
30 Okt 2011 FC Internazionale 1 - Juventus 2 ( Serie A Italia )
19 Agu 2011 FC Internazionale 7 - Juventus 6 ( Serie A Italia )
14 Feb 2011 Juventus 1 - FC Internazionale 0 ( Uji Coba Antar Club )
4 Okt 2010 FC Internazionale 0 - Juventus 0 ( Serie A Italia )
5 Pertandingan Terakhir
Juventus :
1 Nov 2012 Juventus 2 - Bologna 1 ( Serie A Italia )
28 Okt 2012 Catania 0 - Juventus 1 ( Serie A Italia )
24 Okt 2012 FC Nordsjælland 1 - Juventus 1 ( Liga Champions )
20 Okt 2012 Juventus 2 - Napoli 0 ( Serie A Italia )
7 Okt 2012 Siena 1 - Juventus 2 ( Serie A Italia )
Inter Milan :
1 Nov 2012 FC Internazionale 3 - Sampdoria 2 ( Serie A Italia )
28 Okt 2012 Bologna 1 - FC Internazionale 3 ( Serie A Italia )
26 Okt 2012 FC Internazionale 1 - Partizan 0 ( Liga Europa )
21 Okt 2012 FC Internazionale 2 - Catania 0 ( Serie A Italia )
8 Okt 2012 AC Milan 0 - FC Internazionale 1 ( Serie A Italia )
Prediksi Formasi Dan Susunan Pemain Utama Kedua Tim :
Juventus ( 3-5-2 ) : Gianluigi Buffon, ( Kiper ), Leonardo Bonucci ( Bek ), Andrea Barzagli ( Bek ), Stephan Lichtsteiner ( Bek ), Claudio Marchisio ( Gelandang ), Paul Pogba ( Gelandang ), Andrea Pirlo ( Gelandang ), A. Vidal ( Gelandang ), Kwadwo Asamoah ( Gelandang ), Mirko Vučinić ( Striker ), Paul Pogba ( Striker )
Inter Milan ( 4-4-2 ) : Castelazzi, ( Kiper ) , Zanetti ( Bek ) , Silvestre ( Bek ), Ranocchia ( Bek ), Nagatomo ( Bek ), Gargano ( Gelandang ), Sneijder ( Gelandang ) , Cambiasso ( Gelandang ), Guarin ( Gelandang ), Milito ( Striker ), Cassano ( Striker )
Maka Prediksi Skor adalah
Juventus 2 : 1 Inter Milan
Pertandingan ini akan di laksanakan pada hari Minggu 4 November 2012, pukul 02.45 WIB. Dan Disiarkan Langsung Oleh TVRI. Di stadion Juventus Arena ( Torino ). Demikian informasi tentang Prediksi Skor Juventus vs Inter Milan 4 November 2012 Serie A, Tersedunia Mania !
www.tersedunia.blogspot.com
Tidak ada komentar:
Posting Komentar